banner

Kamis, 16 Februari 2012

Melati Air

Melati air (Echinodorus Paleafolius). Persamaanya dengan bunga melati bunganya sama2 putih, cantik juga, tapi suka sama air, jadi ditanam di pot kolam gitu, biar selalu tersedia airnya. Bunga ini tidak memerlukan penanganan extra karena mudah berinteraksi dengan udara sekitar tapi selalu butuh air untuk medianya.

Bunga ini kesukaan Papaku. Karena eksotik, bisa membuat rumah kelihatan asri. Apalagi dimusim penghujan. Kota Gresik, tempat tinggal aku yang sehari-hari terasa panas dan gersang, akan dibuat lain dengan keindahan bunga ini.

Ingat, kalau menanam bunga ini, karena medianya harus berair maka temen-temen harus kasih ikan kecil. Ikan ini akan memakan jentik nyamuk yang menetas di genangan air pot yang menjadi tempat berkembangbiyak-nya nyamuk.

0 komentar:

Posting Komentar

Pantai Delegan